Indonesia Internet eXchange (IIX) adalah internet peering point di Indonesia dikelola oleh APJII
Monthly Peak Traffic (Gb/s)
IIX Routes / Prefixes
Live Peak Traffic
IPv4 : 31322
IPv6 : 2327
14594 Gb/s
Sejak 1997 ↗
IIX adalah internet exchange pertama di Indonesia yang diusulkan oleh 35 ISP untuk mengurangi biaya link Internasional dan mempercepat koneksi lokal Indonesia. Ketahui tentang History IIX
IIX Saat Ini ↗
Saat ini tafffic total IIX sudah lebih dari 4 Tbps dan akan terus menambah content provider untuk dinikmati semua anggota IIX. Ketentuan port dan CP diatur pada keputusan OPM tahun 2022, baca selangkapnya…
Route Server ↗
Route Server telah diterapkan di IIX mengunakan platform BIRD dengan Route Policy yang distandarisasi. baca selengkapnya tentang route server IIX…